Kompetisi LKTI tingkat Nasional 2019 | LH Sumut

LKTI nasional terbaru 2019

Kompetisi LKTI tingkat Nasional 2019 | LH Sumut

Event Semesta - Pada kesempatan kali ini kami akan membagikan informasi mengenai lomba karya tulis ilmiah yaitu Kompetisi LKTI tingkat Nasional 2019. Bagi kalian yang hobi menulis, ayo ikuti kompetisi ini dan dapatkan hadiah untuk tour di 3 negara. acara ini sendiri diselenggarakan oleh Yayasan Lindungi Hutan Propinsi Sumatera Utara.
Revolusi Peduli Lingkungan di Indonesia

 Sub tema

  1. Lindungi hutan
  2. Pencemaran lingungan
  3. Penyelamatan lingkungan
  4. Ekonomi ramah lingkungan
  5. Industri ramah lingkungan
  6. Strategi penyelamatan hutan
  7. Aksi damai dengan laut
  8. Pendidikan
  9. Sosial
  10. Maritim
  11. Pantai
  12. Hutan
  13. Sungai
  14. Perkotaan
  15. Pedesaan
  16. Teknologi
  17. Perkebunan
  18. Kehutanan
  19. Kesehatan
  20. Pariwisata
  21. Konservasi

Jadwal Pelaksanaan

  • Pengisian Formulir : Deadline 2 September 2019
  • Pengiriman Karya Tulis : Deadline 8 September 2019
  • Proses Seleksi : 9 September- 22 September 2019
  • Pengumuman Pemenanang : 23 September 2019
  • Konfirmasi Pememang : 24 September 2019
  • Field Trip : Oktober 2019

Hadiah

  • Juara I-Wisata 3 Negara (Singapore, Malaysia, Thailand) Sertifikat+Baju+Rp.1Juta
  • Juara II-Wisata Danau Toba +Hotel +Sertifikat +Baju Rp 500.000,-
  • Juara III-Wisata Berastagi +Hotel +Sertifikat +Baju + Rp 300.000,-

  • Terbaik IV: Sertifikat +Baju +Rp.150.000,-
  • Terbaik V : Sertifikat +Baju +Rp. 100.000,-
  • Terbaik VI Sampai X Sertifikat +Baju Lindungi Hutan

Syarat dan ketentuan lomba


  • Peserta yang mendaftar dalam lomba ini terbuka untuk pelajar, praktisi, dosen, ataupun mahasiswa 
  • Peserta dalam lomba terbagi menjadi beragam kategori dengan ketegori pertama tingkat SMA/SMK/MA/ Sederajat : Dibuktikan Kartu Tanda Pelajar sedangkan kedua D3/D4/S1/S2 : Dibuktikan dengan Kartu Tanda Mahasiswa dan katgeori terkahir atau ketiga adalah S3/Guru/Dosen/Praktisi dll : Dibuktikan dengan Kartu Keanggotaan/Sejenisnya 
  • Peserta dalam lomba menulis ilmiah ini juga wajib mengisi Formulir 
  • Pendaftaran secara online 
  • Link pendaftaran online tersebut bisa kalian dapatkan dengan gratis disini http://bit.ly/LKTILHSUMUT 
  • Setiap Peserta wajib Follow Instagram dengan alamat lindungihutansumut 
  • Selain itu setiap peserta lomba juga wjaib repost brosur Lomba Karya Tulis Ilmiah dan Taq 5 Teman 
  • Jumlah Peserta yang ikutsta dalam lomba menulis ini maksimal 2 Orang/ Karya 
  • Setiap penulis boleh mengirimkan 2 karya atau lebih dengan membayar kontribusi/ Karya 
  • Tim Reviewer ditunjuk adalah Dosen dari Perguruan Tinggi Negeri yang berpengalaman 
  • Judul karya tulis diberi kebebasan kepada penulis dengan merujuk kepada kategori yang telah disebutkan pada tema maupun sub tema dengan memberikan kode huruf sesuai teman pilihan di pojok kanan karya tulis. 
  • Karya tulis minimal 6 Halaman dan Maksimal 10 Halaman 
  • Peserta dalam lomba wajib membayar biaya Reviewer dengan kententuan setiap jenjang pendidikan atau ketegori dalam lomba berbeda 
  • Misalnya saja untuk Kategori SMA/SMK/MA sederajat : Rp. 50.000,- sedangkan Kategori D3/D4/S1/S2 : Rp. 80.000,- dan katgeori S3/Guru/Dosen/Praktisi dll : Rp. 100.000,- 
  • Keputusan pemenang tidak dapat dianggu gugat 
Sumber : informasilomba.com


0 Comment for "Kompetisi LKTI tingkat Nasional 2019 | LH Sumut"

TIPS BERKOMENTAR:
Hubungi contact person dari penyelenggara event yang tercantum di atas. Jika ada info lomba yg mencurigakan silahkan laporkan ke admin via form komentar berikut.

Klik pada bagian "Notify me" agar mendapatkan pemberitahuan jawaban atas pertanyaan kamu.
Terimakasih atas partisipasi aktifnya.

Back To Top